Sabtu, 14 November 2009

tugas manajemen umum 5

1.Bagaimana hambatan terhadap komunikasi dapat diatasi?
Jawab:
Untuk mengatasi hambatan terhadap organisasi yang efektif para manajer diharuskan untuk menyadari kesukaran yang inheren dalam proses komunikasi.
Menbuat eksplesit informasi yang relevan dan peka terhadap bagaimana komunikasi tertentu akan mempengaruhi penerimanya.

2.Sebutkan dan jelaskan hambatan-hambatan komunikasi!
Jawab:
Hambatan yang di alami komunikasi yaitu:
a.Hambatan teknis,karena adanya keterbatasan alat-alat yang secara teknis
menghambat. Macamnya:
1. keterbatsan fasilitas dan peralata komunikasi.
2. tidak ada prosedur yang jelas.
3. kurang adanya penjelasan.
4. kurang ketrampilan membaca apa yang tersirat.
5. kesalahan memilih media komunikasi.
b.Hambatan semantik,hambatan yang disebabkan oleh pihak-pihak yang
berkomunikasi kurang mampumeahami bahasa yang di pergunakan dalam
berkomunikasi.
c.Hambatan manusiawi, yaitu kelemahan dari pihak yang berkomunikasi sebagai
manusia.

3.Sebutkan hambatan-hambatan komunikasi yang ada dalam organisasi.
Jawab:
Hambatan komunikasi dalam organisasi, yaitu:
a. Tingkatan hirarki
b. Wewenang manajerial
c. Spesialisai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar